close× Telp +62 761 45505
close×

Index Berita

FGD Pengembangan Kerjasama Pembangunan Dalam Rangka Optimalisasi Konektivitas Antar Kabupaten/Kota Dan ProvinsiAN) Dan Kegiatan Kajian Pengembangan Kawasan Dan Kewilayahan

Politik dan PemerintahanShort url: https://www.riau.go.id/s-2434
Kamis, 08 Des 2016

Dilatar belakangi oleh keterbatasan pemerintah daerah dalam melaksanakan pembangunan dan memberikan pelayanan publik yang dapat menjangkau seluruh masyarakat berpotensi menyebabkan ketimpangan pembangunan dan pelayanan publik. Oleh sebab itu tidak jarang masyarakat diperbatasan lebih memilih daerah terdekat yang mudah dijangkau di Kabupaten/Kota/Provinsi lain daripada ke kabupaten/kota sendiri, sehingga berbagai kebutuhan dasar seringkali terpenuhi dari daerah tetangga. Dalam rangka pengembangan kawasan tersebut maka kerjasama dan konektifitas antar daerah yang berbatasan merupakan suatu kebutuhan untuk menutupi keterbatasan yang dimiliki dalam upaya meningkatkan pelayanan publik.

Baca Selengkapnya