close× Telp +62 761 45505
close×

Data terakhir yang di inputkan oleh Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan

Dipersip Kembali Mengadakan Festival Literasi Riau

PEKANBARU – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dipersip) Provinsi Riau Kembali melakukan Kegiatan festival Literasi Riau 2022 bersama tim Jendela Literasi dan Inspirasi Wanita (Jelita), kegiatan ini berlangsung selama lima hari mulai tanggal 23 – 27 Maret 2022 di Halaman Perpustakaan Soeman HS Provinsi Riau, festival dibuka pada hari Rabu (23/3/2022).Festival tersebut ...

Berikan Outing Class, Rusmaidah Ajak Anak Ke Perpustakaan

Dipersip.riau.go.id-Kamis, 17 Maret 2022 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau di kunjungi oleh 30 anak dan 3 orang pendamping dari RA Mau’izah Hasanah. Di perpustakaan mereka disambut oleh salah satu pustakawan yang memberikan  penjelasan tentang peraturan yang ada di Perpustakaan Soeman Hs dengan menerapkan protokol kesehatan. Sebelum mendengarkan ...

Sebanyak 56 Pustakawan Riau Ikut Sertifikasi

Pekanbaru-Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau mengadakan sertifikasi untuk seluruh pustakawan yang ada di Provinsi Riau. Diketahui kurang lebih 56 pustakawan Riau mengikuti sertifikasi kompetensi selama tiga hari, 15-17 Maret 2022 di ruang bedah buku lt III Perpustakaan Soeman Hs. Kegiatan dilakukan secara langsung yang diadakan di dipersip gedung b lantai 3 dan 4 ...

DIPERSIP RIAU Mengadakan Festival Literasi

PEKANBARU – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau (Dispersip) menggelar Festival Literasi 2022. Kegiatan yang digelar selama lima hari, mulai Rabu hingga Minggu (23-27/3/2022) rencananya akan dibuka langsung oleh Gubernur Riau (Gubri), H Syamsuar.Seperti yang disampaikan oleh Kepala Dispersip Riau, Dra Hj Mimi Yuliani Nazir Apt MM. “Festival Literasi yang ...

Sebanyak 56 Pustakawan Yang Ada Di Provinsi Riau Mengikuti Sertifikasi

Pekanbaru-Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau mengadakan sertifikasi untuk seluruh pustakawan yang ada di Provinsi Riau. Diketahui kurang lebih 56 pustakawan Riau mengikuti sertifikasi kompetensi selama tiga hari, 15-17 Maret 2022 di ruang bedah buku lt III Perpustakaan Soeman Hs. Kegiatan dilakukan secara langsung yang diadakan di dipersip gedung b lantai 3 dan 4 ...

Berikan Outing Class, Rusmaidah Ajak Anak Ke Perpustakaa

Dipersip.riau.go.id-Kamis, 17 Maret 2022 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau di kunjungi oleh 30 anak dan 3 orang pendamping dari RA Mau’izah Hasanah. Di perpustakaan mereka disambut oleh salah satu pustakawan yang memberikan  penjelasan tentang peraturan yang ada di Perpustakaan Soeman Hs dengan menerapkan protokol kesehatan. Sebelum mendengarkan ...

DIPERSIP RIAU Melalui JELITA Memfasilitasi Sosialisasi RAN PASTI Secara Virtual

PEKANBARU – Selasa(8/3/2022) Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Riau melalui JELITA memfasilitasi acara sosialisasi Rencana Aksi Nasional Percepatan Penurunan Angka Stunting Indonesia (RAN-PASTI) yang diselenggarakan oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana (BKKBN) secara virtual.Dra.Mimi Yuliani Nazir,Apt,MM(Kadispersip) saat ditemui diruangannya ...