close× Telp +62 761 45505
close×

Index Berita

FGD Penanganan Antisipasi Terhadap Perambahan Illegal Logging Di Kawasan UPT KPHP Minas Tahura

Politik dan PemerintahanShort url: https://www.riau.go.id/s-3555
Selasa, 05 Des 2017

Pekanbaru, Selasa 05 Desember Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Ir.ERVIN RIZALDI,MH diwakili Sekretaris Dinas LHK M.GENTA SOERIANTO, SH, MH membuka acara FOCUS GRUP DISCUSSION (FGD) Penanganan Terhadap Antisipasi Perambahan Illegal Logging di Kawasan UPT KPHP MODEL MINAS TAHURA yang bertempat di Aula Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan,acara ini dipimpin langsung Kepala UPT KPHP MINAS TAHURA ZAILANI, SP, MMA dalam kesempatan ini hadir sebagai narasumber dari KEMENTRAIAN LHK ( Ditjen Gakum) Ir.SISWOYO dari KAPOLDA RIAU di Wakili DARMAWAN, dan di ikuti 40 orang dari 3 Kabupaten, PekanBaru, Siak dan Kampar, Forum Diskusi ini guna membahas Luas Wilayah TAHURA  + 146.734 Ha, Termasuk didalamnya kawasan TAHURA SSH 6.172 Ha, Perubahan KPHP MODEL MINAS TAHURA, dan VISI MISI MINAS TAHURA Itu sendiri, serta Bersinergi bersama masyarakat tempatan
Image title

Image title

Sumber Image title